Menu

13.7.15

Cara Merujuk Kutipan






Cara Merujuk Kutipan

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah Panduan Penulisan Karya Ilmiah



Disusun oleh :

Prito Windiarto
Tatang Tahyudin
Nurlela
Aris Taufik Madani

Kelas 3F

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS GALUH
2012



1)      Cara Merujuk Kutipan Langsung

a.      Contoh kutipan kurang dari 40 kata
Parera (1988:42) mengungkapkan “kalimat efektif adalah kalimat yang dengan sadar atau sengaja disusun untuk mencapai daya informasi yang tepat dan baik.

b.      Contoh kutipan lebih dari 40 kata
Aminuddin (2009: 19) menjelaskan membaca teknik sebagai berikut.
Istilah membaca teknik sering juga disebut oral reading ‘membaca lisan’ maupun reading aloud ‘membaca nyaring’. Disebut demikian karena membaca teknik adalah membaca yang dilaksanakan secara bersuara sesuai dengan aksentuasi, intonasi, dan irama yang benar selaras dengan gagasan serta suasana penuturan dalam teks yang dibaca,. Membaca teknik, selain dapat dikaitkan dengan kegiatan membaca teks ilmiah secara bersuara, juga berhubungan dengan kegiatan membaca sastra, misalnya hal itu terjadi karena pembaca poetry reading sastra secara lisan memiliki sifat redeskriptif.


c.       Contoh kutipan yang sebagian kata dihilangkan
“Yang dimaksud dengan transformasi adalah mesin yang bertugas mengubah bahan mentah menjadi bahan jadi. Dalam dunia sekolah, sekolah itulah… transformasi.” (Suharsimi, 2003: 5)

2)      Cara Merujuk Kutipan Tidak Langsung

a.     Nama pengarang Disebut Terpadu dalam Teks
Suharsimi (2003: 24) menyatakan betapa pentingnya hubungan antara tujuan, KBM dengan evaluasi.

b.      Nama Pengarang Disebut dalam Kurung Bersama Tahun Penerbitnya
Ragam dan jenis puisi bermacam-macam (Aminuddin, 2009: 134).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar