9.9.15

Contoh Judul Skripsi Pendidikan Biologi

Contoh Judul Skripsi Pendidikan Biologi

Langsung saja, berikut adalah contoh judul skipsi untuk jurusan pendikan biologi. Secara umum penelitian yang dilakukan untuk menyusun skripsi biologi terbagi menjadi dua fokus utama, yakni penelitian murni (meneliti sesuatu) dan penelitian yang berkaitan dengan pendidikan (pengajaran) di sekolah.  Berikut adalah contoh judul skripsi yang penulis anggit dari buku wisuda Universitas Galuh, Ciamis. Artinya contoh judul ini sudah dipakai. Ini sebagai referensi saja, silakan sahabat misal ganti metode, ganti objek, dll. Tanpa berpanjang kata inilah contoh judul skripsi pendidikan biologi:

A.    Skripsi Penelitian Murni
1.    Pengaruh perbedaan konsentrasi kaporit (Ca (OCI)2) terhadap mortalitas bakteri coliform dalam air sumur gali dekat septik tank,  karya Tri Ratna Khosasih, S.Pd.
2.    Pengaruh pemberian pakan dengan komposisi tepung pellet dan tepung keong mas yang berbeda terhadap pertumbuhan ikan nila, karya Ida Fitriani, S.Pd.
3.    Keanekaragaman dan kalimpahan insecta di curug tujuh panjalu kabupaten Ciamis, karya Asep Edwin Nurcitakara, S.Pd.
4.    Evaluasi kesesuaian lahan hutan rakyat untuk pengembangan tanaman jabon, karya Ade Nina Yuliana, S.Pd
5.    Pengaruh penambahan air jeruk nipis terhadap kecepatan pembentukan asa glukuronat nasi, karya Mumuh Mulyawan, S.Pd.
6.    Keanekaragaman jenis cryptogame di astana gede kecamatan Kawaki, Kabupaten Ciamis, Karya Agus Muharam, S.Pd.
7.    Pengaruh konsentrasi larutan KNO3 sebagai perendam terhadap pekecambahan biji karet, karya Yuningsih Istiqomah, S.Pd.
8.    Keanekaragaman jenis cyptogamme di area argoforestri Kampung Adat Kuta Desa Karangpaninggal, Tambaksari, Ciamis, karya Jajang Anwar Musadad, S.Pd.

B.    Skripsi Penelitian untuk pendidikan (pengajaran)
1.    Pengaruh motivasi intrinsik siswa terhadap hasil belajar kognitif pada materi sistem regulasi manusia (Penelitian pada siswa kelas XI IPA SMAN 1 Baregbeg), karya Suciati Eka Fauzia, S.Pd.
2.    Pengaruh Science Technology Society disertai prinsip life ace terhadap hasil belajar bilogi pada konsep saling ketergantungan dalam ekosistem (Penelitian pada siswa kelas VII A SMPN 6 Ciamis), Karya Noora Pissa Rosdianti, S.Pd.
3.    Pengaruh pendekatan CTL (Contextual Teaching and Learning) dengan menggunakan model PBI terhadap hasil belajar siswa (Studi pada pokok bahasan aktivitas manusia dan dampatknya pada lingkungan di kelas X MAN Sukajadi) Karya Lina Munawaroh, S.Pd.
4.    Perbedaan hasil belajar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe guided note taking dengan tipe think pair share pada sub konsep sistem ekresi (Penelitian terhadap siswa kelas XI SMAN 3 Ciamis), Karya Dedeh Siti Fardidah
5.    Hubungan antara intensitas interaksi siswa dalam pembelajaran denagn hasil belajar siswa (Studi pada siswa kelas XI MAN 2 Ciamis), Karya Nina Nurlia, S.Pd.
6.    Pengaruh pemberian soal-soal latihan terhadap hasil belajar pada materi pengolahan lingkungan hidup (Penelitian pada siswa kelas VII SMP N 1 Kawali), Karya Eva Yuliani Siti Susanti, S.Pd.
7.    Analisis kesulitan belajar siswa pada materi piokok klasifikasi makhluk hidup (Penelitian di Kelas VII SMP terpadu Ar Risalah), Karya Sri Sulastri, S.Pd.
8.   

Demikianlah, semoga membantu, materi Contoh Judul Skripsi Pendidikan Biologi, Contoh judul skripsi, Contoh Judul Skripsi Jurusan Pendidikan Biologi, Contoh Judul Skripsi Prodi Pendidikan Biologi, Contoh Judul Skripsi Jurusan Biologi, Contoh Judul Skripsi Biologi,

Info CPNS PPPK 2019 & Pelajaran Bahasa Indonesia

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...